Bhabinkamtibmas Desa Tirtosari Aiptu Suryanto melaksanakan kerja bhakti gotong royong pembangunan cor blok jalan di Dusun Tegaltapen,Tirtosar, Kretek, Bantul. Senin, 29/07/2019 siang.

Aiptu Suryanto mengatakan bahwa pengecoran jalan ini menggunakan alokasi Dana Desa, diharap penggunaannya harus sesuai dengan RAB, ujarnya.

Dikesempatan lain Kapolsek Kretek Kompol Leo Fasak menjelaskan, bahwa seorang Bhabinkamtibmas memang harus senantiasa melekat kepada warga binaannya, agar mengetahui langsung kegiatan di masyarakat.

Dan secara tidak langsung hal tersebut dapat mempererat tali silahturohmi untuk menciptakan sinergitas dalam menjaga kamtibmas, pungkasnya. (Humas Polsek Kretek).

0 komentar Blogger 0 Facebook

 
Bantul Terkini © 2013. All Rights Reserved. Shared by Download AE Templates Powered by Blogger
Top