Bhabinkamtibmas desa Patalan Bripka Fajar Prihantoro menghadiri kegiatan Rembug program pembangunan air limbah pedesaan padat karya di Aula Balai Desa Patalan, Jetis, Bantul. Kamis, (05/09/2019)

Kegiatan dihadiri oleh Lurah desa Patalan, bapak Sayudi, Kasi kesejahteraan desa Patalan, Pendamping Stunting ( DPU Bantul ) Ibu Esti dan perwakilan warga masyarakat.

Kegiatan program pembangunan air limbah pedesaan merupakan tindak lanjut dari program pengadaan jambanisasi kepada keluarga tidak mampu guna menangulangi stunting. (Humas Polsek Jetis)

0 komentar Blogger 0 Facebook

 
Bantul Terkini © 2013. All Rights Reserved. Shared by Download AE Templates Powered by Blogger
Top