Bhabinkamtibmas Kalurahan Tamantirto Bripka Agus S SH melaksanakan pengamanan dan pemantauan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Bahan Bakar Minyak (BBM) Tahap 1 di Pendopo Kapanewon Kasihan, Bantul, Kamis (16/9/2022).

Disamping melaksanakan pengamanan, Bhabinkamtibmas Bripka Agus juga menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada warga penerima bantuan BLT.

Selama kegiatan penyaluran BLT berjalan aman dan lancar. (Humas Polsek Kasihan)

0 komentar Blogger 0 Facebook

 
Bantul Terkini © 2013. All Rights Reserved. Shared by Download AE Templates Powered by Blogger
Top